PAGAR ALAM, Ampera Sumsel – Seiring dengan HUT ke.71 Hari Guru Nasional. Bertempat di Balai Kota Persatuan Guru.Republik Indonesia.(PGRI) Pagaralam menggelar seminar sehari, yang diikuti oleh 410 orang guru. Sabtu(26/11) Acara ini, dibuka oleh Assistan II, Syafrani mewakili Walikota Pagaralam. Dalam pidatonya Assistan II mengatakan, kegiatan seminar sehari ini sebagai wadah …
Read More »Tingkatkan Mutu Pendidikan dan Pendidik
PAGAR ALAM, Ampera Sumsel – Sesuai dengan peraturan perundang-undangan dalam rangka peningkatan pendidikan, Pemerintah Daerah secara konsisten dan berkesinambungan telah mengalokasikan anggaran fungsi pendidikan, sekurang-kurangnya 20 persen dari belanja daerah. Untuk itu perlu adanya komitmen Pemerintah Kota Pagaralam untuk meningkatkan mutu pendidikan dan pendidiknya di Kota Pagaralam. Hal ini disampaikan Ketua …
Read More »Ratusan Mahasiswa Diberi ‘Wejangan’ Tentang Bahaya Narkoba
/// Dengan Gaya Khas Maman Suherman Penulis dan Kriminolog Jakarta LAHAT, Ampera Sumsel – Bahaya akan penyalahgunaan narkoba belakangan memang begitu mengkhawatirkan. Demi upaya pencegahan, kemarin sore (21/11), sekira pukul 15.00 wib, dipendopoan rumah dinas bupati, dilaksanakan sosisalisasi tentang bahaya penyalahgunaan narkoba. Tampil sebagai pembicara, penulis, kriminolog, dan juga …
Read More »Pemkab Lahat Berikan Buku Kepada Humba Lahat
LAHAT, Ampera Sumsel — Usai Sambutan, di acara Sosialisasi Pencegahan Penyalahguna Narkoba yang di datangkan oleh “Maman Suherman” H. Aswari Rivai SE didampingi oleh Ketua PKK, Dandim 0405, Sekda Lahat untuk memberikan bantuan Buku secara simbolis dengan Komunitas Huma Baca Ayek Lematang (Humba) yang disematkan oleh Ketua PKK Lahat. Senin (21/11) …
Read More »Maman Suherman Sosialisasi Pencegahan Penyalahguna Narkoba
/// Aswari Datangkan Penulis Dan Kriminolog LAHAT, Ampera Sumsel — Bertempatan di Pendopoan Rumah Dinas (rumdin) Bupati Lahat. Senin (21/11).dengan Sosialisasi Pencegahan Nyalahgunakan Narkoba. “Oleh penulis dan Kriminolog Maman Suherman dari ILK Jakarta. Hadir dalam sosialisasi Pencegagan Narkoba yakni Bupati Lahat, H. Aswari Rivai, Dandim 0405 Lahat, Letkol, Czi Sri …
Read More »Maman Suherman ILK Kunjungi Humba Lahat
LAHAT, Ampera Sumsel — Bertempatan Desa Manggul, Kecamatn Kota Lahat Minggu (20/11). Bupati Lahat, H. Aswari Rivai SE yang di wakili oleh Kabag Humas, Herry Kurniawan bersama Maman Suherman, ia selakaun pelawak Infonosria Lawak Klub (ILK), Eka L Prastiya, Wartawan Jakarta didampingi oleh kabag kunjungi tempat huma bace ayek selamat serta …
Read More »TP PKK Pali Ajak PAUD Bunga Bangsa Cara Mencintai Lingkunggan
PALI, Ampera Sumsel — Pentingnya menjaga serta mencintai dan memanfaatkan lingkungan diajarkan Tim Penggerak (TP) PKK Kabupaten PALI kepada puluhan anak-anak asuhan PAUD Bunga Bangsa Talang Ubi, Jumat (11/11) langsung di kebun PKK di jalan Merdeka Kelurahan Handayani Mulya. Ketua TP PKK PALI, Hj Sri Kustina juga sebagai Bunda PAUD di …
Read More »34 Mahasiswa STKP Sere Wisuda Sarjana Pendidikan
/// Aswari Ucapkan Selamat Kepada Mahasiswa LAHAT, Ampera Sumsel — Bertenpatan di Hotel Grand Zuri Lahat, Rabu (9/11). Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Sera Lahat Mengelar Yudisium dan Wisuda Sarjana masa Periode XV, Tahun Akademik 2016/2017. Acara ini dihadiri oleh Bupati Lahat, Dandim 0405 Lahat, Waka Polres Lahat, …
Read More »Aisyah Humairoh, Perwakilan Lahat Di Ajang “Inmas”
* Ayo Dukung Aisyah Dengan Cara Berikan Like Atau Sukai No.06 Pada sumsel.kemenag.co.id Atau Buka Facebook MAN Lahat. LAHAT, Ampera Sumsel – Satu lagi pelajar yang membanggakan kab.Lahat Aisyah Humairo siswi dari Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Lahat yang telah berhasil masuk ke babak grand final dalam pemilihan Duta INMAS …
Read More »STIE MoU dengan Bank SumselBabel Lahat
*Pembangunan Gerbang Kampus LAHAT, Ampera Sumsel – Pihak Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Serelo Lahat kembali melakukan kerjasama mufakat dengan Bank Sumselbabel Lahat dalam pembangunan gerbang kampus STIE Serelo Lahat. Kerjasama tersebut di tandai dengan hasil penandatanganan MoU yang diserahkan oleh Bank Sumselbabel Lahat kepada pihak STIE Serelo Lahat yang di …
Read More »Dewan Kesenian Lahat Gelar Perlombaan Untuk Pelajar Dan Umum
* H. Nasrun Buka Kegiatan Lomba LAHAT, Ampera Sumsel – Hari ini, Kamis (3/11) Dewan Kesenin (DK) Kabupaten Lahat menggelar berbagai perlombaan, diantaranya, lomba menyanyikan lagu daerah, lagu perjuangan, tari kreasi, baca puisi, melukis dan lomba mewarnai untuk tingkat pelajar dan kelas umum, se-Kabupaten Lahat Tahun 2016. Acara yang mengusung …
Read More »Kemenag Lahat, Mencatat 11 Madrasa Swasta Milik SK Menteri
” 31 MADRASAH LAGI MASIH DALAM PROSES “ LAHAT, Ampera Sumsel – Kantor Kementerian Agama (Kakanmenag) Kabupaten Lahat mulai memberlakukan aturan bahwasanya seluruh swasta yang ada wajibn mengantongi SK Kemenkunham. Hal ini bertujuan agar tertib administrasi, khususnya saat ada gelontoran dana baik dari pemerintah pusat maupun daerah. Kamis (3/11) Dikatakan …
Read More »Aswari Rivai Marah Kepada Delapan Pelajar SMA dan SMP
* 8 Pelajar Ditemukan Dengan FKPD Lahat LAHAT — Hari ini Bupati Lahat, H. Aswari Rivai SE memanggil pelajar SMA dan SMP yang tertangkap sedang amenggoplos minuman keras (Miras) di rumah yang tidak sitempati terletak di Desa Manggul, Kecamatan Lahat, Senis (31/10). Setelah tiba di rumah dinas Bupati Lahat, ke …
Read More »Kapolres : “Jangan Ragu Lapor Polisi”
* Kenalkan Program Baru Bagi Masyarakat Umum LAHAT, Ampera Sumsel – Disela kegiatan launching kurikulum baru bagi dunia pendidikan, di aula SMKN 1 Lahat, kemarin (31/10). Kapolres AKBP Rantau Isnur Eka Sik, juga berkesempatan memperkenalkan sebuah program baru, bernama ‘Polisi Pintar’. Dimana hal ini adalah sebuah aplikasi didalam hand phone …
Read More »Bupati Resmikan Kurikulum Baru
* Muatan Lokal Baca Tulis Alquran Lahat Targetkan 2018 Cerdas Baca Alquran LAHAT, Ampera Sumsel – Bertempat diaula serbaguna SMKN 1 Lahat, Senin (31/10) secara resmi melaunching 1 kurikulum baru bagi siswa tingkat Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) se-Lahat, yaitu muatan lokal baca tulis Alquran. Sekitar pukul 10.00 wib, …
Read More »