Home / LAHAT / Aswari Pimpin Apel Di Kantor Kemenag

Aswari Pimpin Apel Di Kantor Kemenag

LAHAT, Ampera Sumsel – Kantor Kementrian Agama Kabupaten Lahat melaksanakan Apel pagi bersama dengan pemerintahan kabupaten lahat yang di lakukan di lapangan kantor Kementrian Agama Kabupaten Lahat Senin 04/09/17.

Bertindak sebagai pembina apel bersama langsung di pimpin oleh Bupati Lahat, H, Saifudin Aswari Riva’i SE, dalam amanahnya ia, mengucapkan terima kasih kepada pihak Kementrian Agama Kabupaten Lahat yang telah menggelar acara yang baik ini.

” Dan saya atas nama pribadi dan kedinasan mengucapkan selamat hari raya Idul Adha, minal aizin malfaizin, mohon maaf dan lahir dan batin.” ucap Aswari.

Dalam apel bersama sempat hadir Bupati Lahat, Plt Seketaris Daerah Kabupaten Lahat (Sekda) Kepala Dinas, Badan, Kantor, Bagian di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Lahat, berserta pegawai staf dan jajaran kantor Kementrian Agama Kabupaten Lahat.

Ganda

Check Also

PJ BUPATI LAHAT HADIRI PELEPASAN SATUAN BRIMOB PENGAMANAN PILKADA LAHAT

Author : Rio   LAHAT, GmS – Pj Bupati Lahat, Imam Pasli, S. STP, M. …