Home / 2017 / November / 22

Daily Archives: November 22, 2017

KPU Lahat Beri Pemahaman Pilkada kepada Pelajar dan Mahasiswa

LAHAT, Ampera Sumsel – Bupati Lahat, H Saifudin Aswari Rivai SE diwakili Staf Ahli Bidang Politik, Drs Sahabadi T Msi mengatakan, sosialisasi ini dilaksanakan untuk menyebarluaskan informasi sekaligus memberikan pemahaman, tentang pilkada serentak 2018, kepada masyarakat terutama pelajar dan mahasiswa. “Tidak lain, mendorong tercapainya seluruh orientasi pilkada itu, maka transparansi, keterbukaan …

Read More »

41 ASN Ikut Lomba Pengucapan Panca Prasetya KORPRI

LAHAT, Ampera Sumsel – Sebagai rangkaian kegiatan memperingati hari ulang tahun (HUT) ke 46 Korps Pegawai Repiblik Indonesia (Korpri) Kabupaten Lahat, Rabu (22/11/2017), sekitar pukul 08.00 WIB, dipusatkan di Aula Dinas Pariwisata, Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Lahat menggelar lomba pengucapan Panca Prasetya. Lomba yang dibuka oleh Asisten II Setda Pemda Lahat, …

Read More »

Anggota DPRD Reses Camat Lahat Selatan

LAHAT, Ampera Sumsel –, Masa Reses Anggota DPRD Kabupaten Lahat Daerah Pemilihan (Dapil) 1 masa persidangan pertama tahun 2017-2018, hari ini (rabu, 22/11/2017) melakukan pertemuan dengan Camat dan Kades se Kecamatan Lahat. Pertemuan bertempat di Kantor Camat Lahat Selatan, dalam rangka mendengar, menampung dan menyerap aspirasi masyarakat setempat. Dalam sambutannya, …

Read More »

Ladang Ganja Di Talang Subang Diamankan Polisi

LAHAT, Ampera Sumsel  – Jajaran Polres Lahat dalam hal ini melalui unit Reskrim Polsek Kikim Selatan berhasil menemukan kebun ganja di wilayah Talang Suban Desa Beringin Janggut Kecamatan Kikim Selatan. Dimana, penemuan kebun ganja tersebut berasaskan hasil laporan dari informasi masyarakat tentang adanya tanaman ganja yang ditanam oleh oknum masyarakat …

Read More »

Hasil Balap Motor Porprov ke-XI Di Sirkuit Manggul

LAHAT, Ampera Sumsel – Berikut hasil lomba pekan Olahraga Provinsi atau lebih bekan dengan sebutan Porprov Sumatera Selatan ke-XI tahun 2017 yang digelar di sirkuit permanen Manggul Lahat, Sumatera Selatan, Selasa, 21 November 2017. (MP1) BBK 4T 150 cc TU MIX – PERORANGAN. 1. LUBUK LINGGAU, BENI ANDIKA (EMAS) 2. PALI, …

Read More »

Didominasi Usia Produktif, Figur Pemuda Jadi Idola

LAHAT, Ampera Sumsel – Berdasarkan data yang ada, 63 persen dari total jumlah mata pilih di Kabupaten Lahat rupanya merupakan usia produktif, yakni antara 17 hingga 40 tahun. Berdasarkan pasal satu ayat satu Undang-undang (UU) RI Nomor 40 tahun 2009 tentang Kepemudaan, usia tersebut tergolong dalam kategori pemuda, setidaknya hingga usia …

Read More »