Rustam Nekat Gadaikan Motor sepupuhnya

PALEMBANG, Ampera Sumsel  – Lantaran terjerat utang, Rustam (38) nekat menggadaikan sepeda motor milik sepupu istrinya, Sani Aprianto (32), kepada seseorang di kawasan Talang Nangka, Musi II Palembang. Sebelum menggelapkan motor tersebut, Rustam meminjam terlebih dahulu motor korban dengan alasan untuk melihat keluarganya yang sakit. Dengan mudahnya Rustam mendapatkan pinjaman sepeda …

Read More »

Hendra Gunawan: Masyarakat Musi Rawas “Melek” Teknologi

Musi Rawas, AmperaSumsel – Walau Kabupaten Musi Rawas masih menyandang predikat sebagai daerah tertinggal, namun dalam hal kemajuan akan teknologi masyarakatnya dinilai sudah tidak tertinggal. Hal itu disampaikan Bupati Musi Rawas, H Hendra Gunawan saat melantik 58 kepala desa dari 13 kecamatan di wilayah Kabupaten Musi Rawas hasil pemilihan kepala desa …

Read More »

314 Perusahaan, 7, 500 Peserta Aktip

LAHAT, Ampera Sumsel – Terkait dengan pemanggilan 35 perusahaan yang beroperasi di wilayah kerja Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Kota Palembang di Kejaksaan Tinggi (Kejati), akibat menunggaknya pembayaran terhadap BPJS karyawan sebesar Rp 40 M. Maka, untuk Kabupaten Lahat sendiri terus dilakukan pendekatan secara persuasif.  “Untuk wilayah kerja masuk ruang …

Read More »

Polres Muara Enim Berhasil Amankan Ganja 6 Kg

MUARAENIM, Ampra Sumsel — Lagi Lagi, Polres Muara Enim Berhasil mengungkap kasus kepemilikan enam paket daun ganja (Narkoba) kering dengan berat 6 kilogram. Ganja diduga berasal dari Aceh untuk dipasok ke wilayah Muara Enim, OKU dan Palembang. Daun ganja tersebut disita dari rumah tersangka bandar narkotika Nur Muhammad alias Nanang (34), …

Read More »

Investasi Pembangunan PLTA Capai Rp1,7 T

PAGARALAM, Ampera Sumsel – Pemerintah menggeber pembangunan mega proyek,seperti Bendungan Lematang Rp  270 miliar, Jembatan Layang Lematang, Rp 473 miliar. Menyusul Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA), dengan nilai investasipantastis, Rp 1,7 triliun. “Tinggal tunggu pelaksanannya saja pembangunanpembanguan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA), di Kelurahan Kance Diwe, Kecamatan Dempo Selatan, dengan nilai …

Read More »

Lagi’ Polsek Kikim Barat Amankan Pelaku Pencurian

LAHAT, Ampera Sumsel – Penangkapan pelaku  residivis spesial pencurian dengan pemberatan (curat) kembali terjadi  di wilayah hukum  polisi resort  (polres) Lahat,  tepatnya di wilayah hukum polisi sektor Kikim Barat,  Jumat (21/10/2016).  Diterangkan Kapolres Lahat,  Melalui Kapolsek Kikim Barat AKP. Mursal Mahdi  Polsek Kikim Barat berhasil melakukan penangkapab residivis spesialis curat atas …

Read More »

Fallia Rima Pimpin HIPMI Pagaralam

PAGARALAM, Ampera Sumsel – Fallia Rima A SI Kom MM, resmi menjabat sebagai Ketua Badan Pengurus Cabang (BPC) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Pagaralam, masa bhakti 2016-2019, menggantikan Zaki Isfahani, yang telah habis masa bhaktinya, 2013-2016. Jumat (21/10) Pengukuhan ketua baru sekaligus kepengurusan BPC HIPMI Pagaralam bersamaan dengan digelarnya Musyawarah Cabang …

Read More »

Petugas Nakal’ Laporkan

PAGARALAM,  Ampera Sumsel – Genderang perang memutus mata rantai pungutan liar (Pungli) di semua instansi pelayanan publik tidak main-main. Instruksi Kapolri, Jenderal Polisi Tito Karnavian tak segan-segan bakal menindak tegas, langsung dijalankan Kepolisian Resor Kota Pagaralam. Jumat (21/10) “Sudah kita jalankan, pelayanan publik di kepolisian seperti di Samsat atau pelayanan pembuatan …

Read More »

Nasrun Aswari Resmikan Masjid Ar – Arohman

LAHAT, Ampera Sumsel – Sekda Lahat H. Nasrun Aswari, SE, bersama jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD),  Pemkab Lahat dan Lurah Talang Jawa Utara dan masyarakat ikut melaksabakan safari Jumat sekaligus meresmikan masjid Ar-Rohman NU Center di Gang Langgar Talang Jawa Utara. Jumat (21/10) Kiyai, H. Husnudin karim Alhafiz Ketua Cabang …

Read More »

Polres Lahat Gunakan Jasa Radio Buat Masyarskat Perdalaman

LAHAT,  Ampera Sumsel   – Sebagai bagian dari kepolisian, Humas Polres memiliki peranan penting dalam hubungannya dengan masyarakat, karena humas polres merupakan corong informasi dari pihak polres kepada masyarakat. Sehingga hal itu membuat Kepala Urusan Hubungan Kemasyarakatan Polres Lahat Ipda Sabar T harus menjalin kerjasama dengan pihak pers sebagai perpanjangan lidah …

Read More »

Rayakan Hut Golkar Ke-52 Dengan Potong Tumpeng

LAHAT, Ampera Sumsel  – Ketua DPD II Partai Golkar Kabupaten Lahat, Drs Farhan Berza MM MBA melalui Sekretaris, H Hazairin Hanafiah SSos mengatakan, dengan bertambah usia ke 52 tahun, berarti partai politik (parpol) ini merupakan pencapaian yang luar biasa dalam dunia politik guna bersinergis dengan Pemerintah Pusat, Provinsi maupun Kabupaten/Kota. “Usia …

Read More »

Serap Strategi Penting Pertahankan Adipura

PAGARALAM, Ampera Sumsel – Wakil Walikota Pagaralam, Novirzah Djazuli SE menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Rebranding Program Adipura menuju Kota berkelanjutan di Jakarta. Rakornas yang diikuti seluruh Bupati dan Walikota se-Indonesia, dibuka langsung oleh Menteri Lingkungan Hidup (LH) RI, Siti Nurbaya. Bertempat di Gedung Manggala Wahana Bakti Kementerian Lingkungan Hidup, Jalan …

Read More »

Kopi Pagaralam Welcome Drink Asian Games

PAGARALAM,  Ampera Sumsel – Rombongan South Sumatera Coffe Trips yang dilepas langsung oleh Wakil Gubernur Sumatera Selatan, H Ishak Mekki akhirnya tiba di Tanah Besemah Kota Pagaralam. Rombongan yang terdiri dari forum pendamping UMKM, Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI), serta dari dinas Perkebunan Provinsi Sumsel,melakukan pertemuan dengan Walikota Pagaralam, Hj …

Read More »

Alex Nourdin ” Kita Berbenah Atasi Pungli Di Sumsel

PALEMBANG,  Ampera Sumsel – Gubernur Sumatera Selatan Alex Noerdin mengajak seluruh stakeholder mulai dari instansi pemerintah, swasta dan seluruh lapisan masyarakat untuk terus berbenah mengatasi maraknya aksi Pungutan Liar (Pungli) yang mengakibatkan timbulnya keserahan di masyarakat. Menurut Alex Noerdin, memberantas tindakan Pungli di instansi pemerintah, TNI, Polri dan lainnya menjadi salah …

Read More »

Bank Sumsel Babel dan Kejari Kota Palembang Sepakati Kerjasama

PALEMBANG, Ampera Sumsel — Bank Sumsel Babel (BSB) melakukan kesepakatan kerjasama dengan Kejaksaan Negeri (Kejari) Palembang dalam bidang penanganan hukum. Penandatanganan ini dilakukan Kepala Cabang BSB Atmo Palembang, Faisol Sinin dan Kajari Palembang Rustam Gaos, Kamis (20/10) dengan disaksikan Direktur Umum, Iskandar. Kepala Kejari Palembang, Rustam Gaos SH menyampaikan, melalui Memorandum …

Read More »