Kajari Lahat : Kasus Mie Berformalin ‘P21’ Tunggu Tahap II

LAHAT, Ampera Sumsel – Masih ingatkah dengan kasus ditemukannya sebanyak 1,5 ton Mie kuning basah, yang mengandung zat pengawet berbahaya jenis formalin…??. Temuan ini diperkuat dengan inspeksi mendadak (Sidak) oleh tim gabungan Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Cabang Lahat beserta instansi terkait lainnya. Dalam Sidak tersebut, mie kuning mengandung formalin itu …

Read More »

3 Bulan Evaluasi Penyerapan Anggaran SKPD

PAGARALAM, Ampera Sumsel – Walikota Pagaralam, dr Hj Ida Fitriati MKes menegaskan, akan melakukan evaluasi tiga bulan sekali terhadap sejauh mana penyerapan anggaran yang sudah dilaksanakan di tiap SKPD di lingkungan Pemkot Pagaralam. Selasa (10/1).  Menurut Ida, realisasi penyerapan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kota Pagaralam tahun 2017 harus mencapai target …

Read More »

Nomenklatur Baru, ASN Pagaralam Sibuk Pindah Kantor

PAGARALAM, Ampera Sumsel – Pascapelantikan pejabat dan pegawai menyesuaikan nomenklatur baru di Pemerintahan Kota Pagaralam, sejumlah SKPD dan pegawai di lingkungan Pemkot Pagaralam masih disibukkan proses pemindahan barang dan bersih-bersih kantor baru. Selasa (10/1). “Meski masih dalam proses penataan barang-barang fasilitas kantor di tiap ruang bagian, namun bagian pelayanan dan lainnya …

Read More »

RSMH Palembang Raih Akreditasi JCI

* Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Sumsel   PALEMBANG, Ampera Sumsel  – Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Pemprov Sumsel), mengapresiasi atas prestasi yang diraih Rumah Sakit Umum Provinsi (RSUP) Dr. Muhammad Hoesin Palembang, yakni mendapatkan akreditasi Joint Commission Internasional (JCI). Selain itu, kiprah RSMH Palembang sebagai pusat rujukan Nasional di Provinsi Sumsel dalam memberikan …

Read More »

Mahasiswa STIFI Tahu Lahat Kota Wisata

LAHAT, Ampera Sumsel  — Perasaan Meli Lianti (20) mahasiswi. Sekolah Tinggi Ilmu Farmasi Bakti Pertiwi (STIFI) yang bakal kuliah kerja nyata (KKN) di Kecamatan Kota Agung, Lahat ini mengatakan bahwa Lahat adem dan nyaman. “Baru pertama kali aku ke Lahat dan langsung KKN. Udara adem. Dari sosial media dan di telivisi …

Read More »

Gubernur Sumsel Resmi Melantik Bupati Empat Lawang

  * Syahril Hanafiah Siap Membangun Empatlawang   PALEMBANG, Ampera Sumsel -Gubernur Sumatera Selatan, H. Alex Noerdin resmi melantik Pelaksana Tugas  (Plt) Bupati Empat Lawang Syahril Hanafiah, menjadi Bupati definitif di Auditorium Bina Praja, Selasa (10/1). Sebelumnya, Syahril menjabat wakil bupati saat maju bersama mantan Bupati Empat Lawang, H Budi Antoni, …

Read More »

Alex Noerdin Hadiri Perayaan Natal Bersama TNI dan POLRI

PALEMBANG, AmperaSumsel – Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel),  H. Alex Noerdin turut serta dalam perayaan Natal bersama Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI) Oikumene Kristen- Katholik 2016 di Palembang Sport and Convention Center (PSCC). perayaan natal juga diikuti oleh gereja-geraja se-Sumatera Selatan (SUMSEL). Kegiatan ini bertujuan untuk …

Read More »

Kapolri Buka Rakor Lintas Wilayah Sumbagsel

PALEMBANG, AmperaSumsel – Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Jenderal Pol Drs. HM. Tito Karnavian melaksanakan kunjungan kerja ke Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), Senin (9/1). Dalam kunjungannya kali ini, Jenderal berbintang empat tersebut menghadiri dan membuka secara langsung rapat koordinasi (Rakor) lintas batas wilayah regional Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel). Diantaranya, Sumsel, …

Read More »

ZSL Tapping Video Bonn Challange Bersama Gubernur Sumsel

PALEMBANG, AmperaSumsel – Tim dari Zoological Society Of London (ZSL) bertemu langsung dengan Gubernur Sumatera Selatan H Alex Noerdin untuk memaparkan video Bonn Challange dan tapping video dalam rangka Bonn Challange, Senin (9/1). Hadir langsung dari tim ZSL Yessi Dewi A sebagai Communication and Outreach Manager Kelola Sendang – ZSL …

Read More »

Kapolri Membuka Acara Rapat Koordinasi Lintas Batas Wilayah Sumbagsel

PALEMBANG, Ampera Sumsel -Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Jenderal Pol Drs. HM. Tito Karnavian melaksanakan kunjungan kerja ke Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), Senin (9/1). Dalam kunjungannya kali ini, Jenderal berbintang empat tersebut menghadiri dan membuka secara langsung rapat koordinasi (Rakor) lintas batas wilayah regional Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel). Diantaranya, Sumsel, Jambi, …

Read More »

Satres Narkoba Ringkus Dua Pengedar Narkoba

LAHAT, Ampera Sumsel  – Bersumber dari laporan warga, Satres Narkoba Polres Lahat kembali mengungkap dan mengamankan jaringan pengedar obat-obatan terlarang (Narkotika) jenis Sabu di Gunung Gajah. Hal menunjukan keseriusan Pemerintah Kabupaten Lahat dan Polres Lahat untuk perang melawan narkoba di Bumi Seganti Setungguan. Kasatres Narkoba Polres Lahat AKP Desli mengatakan, sekira …

Read More »

Kapolri, Jendral Titi Karnavia Mimpin Pemusnahan Senjata Api Rakita

PALEMBANG, Ampera Sumsel  – Sebanyak 1.400 senjata api rakitan (senpira) dimusnahkan Polda Sumsel bersama Kapolri Jendral Tito Karnavian, di halaman Mapolda, Senin (9/1). Dalam kesempatan tersebut Kapolri Tito Karnavian mengapresiasi Polda Sumsel karena telah menyita ribuan senpira dalam kurun waktu satu tahun. “Saya memberikan penghargaan tertinggi kepada semua jajaran Polda Sumsel, …

Read More »