Kembangkan Keanekaragaman Hayati dan Energi Terbarukan, Bukit Asam Raih Indonesia Green Awards 2024

  Rilis : SMSI Sumsel  MUARAENIM, Gemasriwijaya.net – PT Bukit Asam Tbk (PTBA) mendapatkan predikat The Promising dalam ajang Indonesia Green Awards (IGA) 2024 karena berhasil meraih 2 penghargaan, yaitu kategori Rekayasa Teknologi Dalam Menghemat Energi/Penggunaan Energi Terbarukan dan Mengembangkan Keanekaragaman Hayati. Penghargaan diserahkan oleh La Tofi selaku Chairman La …

Read More »

Kapolres Lubuklinggau Bersama Ibu Bhayangkari Dan Kadinkes Kunjungi Lima Anak Terdampak Stunting

Kapolres Lubu Rilis : SMSI Sumsel  LUBUKLINGGAU, Gemasriwijaya.net –  Kapolres Lubuklinggau AKBP Indra Arya Yudha bersama Ibu Bhayangkari Ariyanti Indra Arya Yudha beserta Kepala Dinas Kesehatan Erwin Armeidi rombongan mengunjungi lima anak yang terdampak stunting. Kelima anak tersebut berlokasi di Kelurahan Eka Marga, Kecamatan Lubukkinggau Selatan Dua, Kamis (18/01/24) Pk. …

Read More »

Waspadai DBD, Pj Bupati Banyuasin Hani Syopiar Rustam Himbau Warga Terapkan Hidup Bersih dan Sehat

  Rilis : SMSI Sumsel  BANYUASIN, Gemasriwijaya.net – Memasuki musim hujan mengakibatkan banjir dan banyaknya genangan air yang dapat menimbulkan penyakit Demam Berdarah Dengue atau DBD diakibatkan infeksi Virus Dengue yang ditularkan melalui satu gigitan nyamuk Aedes Aegypti betina (dominan) maupun gigitan nyamuk Aedes Albopictus. Biasanya nyamuk betina mencari mangsanya …

Read More »

Buka Muskab Korpri, Pj Sekda Muba Tekankan Kepengurusan Korps Wajib Berakhlak dan Jaga Nilai Pancasila

  Laporan : Nopri MUBA, Gemasriwijaya.net – Penjabat Bupati Musi Banyuasin H Apriyadi melalui Pj Sekda Muba Musni Wijaya SSos MSi, meminta kepada seluruh pegawai untuk meningkatkan kinerja secara profesional, netral dan sejahtera. Mengingat, keberadaan Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) menjadi wadah edukasi segenap anggota yang memiliki pola pikir dan …

Read More »

Dirjen Dukcapil dan Pj Bupati Lahat Lounching Lahat Hotline, Nama Jalan Kenanga dan Bus Sekolah

Laporan : Nopiriadi LAHAT, GemaSriwijaya.net – Penjabat (Pj) Bupati Lahat Muhammad Farid, S. STP, M. Si bersama Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Dr.Drs.H.Teguh Setyabudi, M. Pd beserta rombongan memonitoring Pelayanan Adminduk, Lounching Cell Center 112, WA Pengaduan masyarakat, Peresmian nama jalan dengan Aksara Kaganga dan Bus Sekolah.Rabu (17/1/24) di Kantor …

Read More »

Puskesmas Pajar Bulan Lakukan Fogging untuk Cegah DBD

Laporan : Toni R PAJAR BULAN, Gemasriwijaya.net – Salah satu penyakit yang harus diwaspadai oleh masyarakat disaat datangnya musim hujan seperti saat ini adalah Demam Berdarah Dengue (DBD). DBD adalah penyakit menular yang disebabkan oleh virus dengue yang dibawa oleh nyamuk Aedes aegypti & Aedes albopictus betina. Untuk itulah berbagai …

Read More »