Saling Klaim Lahan Kantor Golkar DPC Pagaralam Semakin Alot

Laporan : Toni R  PAGARALAM, gemasriwijaya.net – Terkait adanya masalah Kasus Sengketa Tanah Partai Golkar, Pengadilan Negeri (PN) menggelar sidang lapangan perkara kasus sengketa Lahan Kantor Partai Golkar Pagar Alam tersebut, Kamis (11-5-2023) dikantor Partai Golkar. PN Pagar Alam bersama Panitera Pengganti menggelar sidang lapangan atau Pemeriksaan Setempat (PS) kasus …

Read More »

26 Khafilah Wakili Pagar Alam di STQH Tingkat Provinsi

Laporan : Toni R PAGARALAM, gemasriwijaya.net – Sebanyak 26 khafilah Kota Pagar Alam dilepas untuk mewakili Kota Pagar Alam dalam mengikuti Seleksi Tilawatil Qur’an Hadist (STQH) ke-XXVII tahun 2023 tingkat Provinsi Sumatera Selatan di Kota Lubuk Linggau, pada tanggal 15 hingga 22 Mei 2023. Pelepasan 26 khafilah ini, dilepas oleh …

Read More »

Menpora Dukung Penyelenggaraan Cabor Sepeda Pra PON XXI 2023 di Kota Lubuklinggau

  Rilis : SMSI  LUBUKLINGGAU,  gemasriwijaya.net –Wali Kota Lubuklinggau, H SN Prana Putra Sohe didampingi Ketua ISSI Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), Leonardi Sohe dan Ketua ISSI Kota Lubuklinggau, Febrio Fadilah melakukan kunjungan kerja ke Kantor Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Republik Indonesia, Rabu (10/5/2023) sore. Kedatangan wali kota beserta rombongan …

Read More »

PN Pagaralam Melaksanakan Sidang Lapangan Terkait Sengketa Lahan Kantor Golkar

Laporan : Toni R PAGARALAM, gemasriwijaya.net – Hakim Pengadilan Negeri (PN) Pagaralam bersama Panitera Pengganti menggelar sidang lapangan atau Pemeriksaan Setempat (PS) kasus gugatan perdata Nomor :01/pdt.g/2023/PN Pagaralam/Tertanggal 2023 objek fisik lahan kantor Golkar di jl serma somad Kelurahan Besemah Serasan Kecamatan Pagaralam Selatan, kamis (11/5/2023). Kegiatan tersebut diawasi langsung …

Read More »

Lematang Coal Lestari Divonis Denda 2 Miliar karena Terbukti Pindahkan Sungai Penimur

  Rilis : SMSI  MUARAENIM, gemasriwijaya.net – Kasus kerusakan lingkungan dengan modus pemindahan alur Sungai Penimur yang dilakukan perusahaan kontraktor pertambangan, PT Lematang Coal Lestari (LCL) telah disidang oleh Pengadilan Negeri (PN) Muara Enim. Dalam perkara Nomor 31/Pid.B/LH/2023/PN Mre itu, Hakim Pengadilan Negeri Muara Enim yang diketuai Yudi Noviandri memvonis …

Read More »

PLTU Sumsel-8 Masuki Tahap Uji Coba Operasi

Rilis : SMSI    MUARAENIM, gemasriwijaya.net – Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Mulut Tambang Sumsel-8 telah memasuki tahap uji coba operasi (Comissioning). Pembangkit yang juga dikenal dengan nama PLTU Tanjung Lalang ini dibangun oleh PT Huadian Bukit Asam Power (HBAP) yang merupakan kerja sama strategis antara PT Bukit Asam Tbk …

Read More »