LAHAT, Ampera Sumsel – Tiga tahun berturut-turut, Kabupaten Lahat mendapat predikat Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan. Yakni 2014, 2015 dan 2016.Bupati Lahat, H Saifudin Aswari Rivai SE didaulat menyampaikan sambutan, mewakili bupati/walikota di Sumsel. Ketua DPD Gerindra Sumsel ini menegaskan, predikat WTP ini didapat dengan profesionalisme …
Read More »Bulan Ramadhan, Polsek Metapi Gelar Razia Petasan
LAHAT, Ampera Sumsel – Dalam rangka meningkatkan keamanan di wilayah hukumnya, Kepolisian sektor ( Polsek ) Merapi gelar operasi cipta kondisi dengan sasaran razia petasan. Operasi tersebut di pimpin langsung oleh Kapolsek Merapi AKP Sofiyan Ardeni, SH, beserta anggotanya razia ini di gelar pada pukul 07.30 WIB hingga pukul 08.30 …
Read More »Dua Kepala Keluarga di Tangkap Polisi, Mencuri Sawit
LAHAT, Ampera Sumsel – Bulan suci ramadhan nampaknya bukan alasan bagi pelaku tindak kejahatan untuk introspeksi diri agar tidak mengulangi aksinya, seperti halnya yang dilakukan Ibnu Arpan (56) bin Sumar dan Loso (47) bin Sumani merupakan warga Sp.1 Palembaja, Kecamatan Kikim Timur, Kabupaten Lahat, mengharuskan dua kepala rumah tangga ini …
Read More »Marwan Meminpin Itu Harus Mengerti Keinginan Masyarakat
LAHAT, Ampera Sumsel – Dengan diiringi brigade motor dan mobil oleh simpatisannya Wakil Bupati Lahat aktif Marwan Mansyur mendatangi markas PDIP Kabupaten Lahat guna mendaftarkan diri sebagai Balon (Bakal calon) Bupati Lahat priode 2018 – 2023. Sabtu (27/05). Kedatangan Marwan beserta simpatisannya ini disambut langsung oleh ketua DPC PDIP Herliansyah …
Read More »Aniaya Pedagang Burung, Anak Funk Berhasil Diamankan
LAHAT, Ampera Sumsel – Naas apa yang dialami oleh pedagang burung Mukramin (47) bin Alifah warga Jalan Mayor Ruslan, RT. 02 RW. 01 Kelurahan Pasar Lama, Kabupaten Lahat dirinya harus mengalami pendarahan yang serius dibagian hidung, pasalnya dia mengalami penganiayaan yang telah dilakukan oleh dua anak Punk. Berdasar informasi yang …
Read More »Bupati Lahat, H. Aswari Tingkatkan Bukit Serelo Sebagai Wisatawan Terbaik Sumsel, Indonesia
* Jalur Via Ferrata Akan Dibuat di Bukit Serelo Kab.Lahat LAHAT, Ampera Sumsel — Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan memiliki keindahan alam yang sangat berbeda dengan daerah lainnya. Lahat ini diberikan keistimewaan oleh alam yang begitu bagus dan pesona alamnya yang sangat indah, unik, khas berbeda dengan daerah – daerah lainnya. …
Read More »Hebat, Dua Putri Aswari Rivai Ikuti Jejak Sang Ayah Menekuni Kempo
LAHAT, Ampera Sumsel – Sosok Bupati Lahat, Aswari Riva’i sangat familier di berbagai penjuru Sumatera Selatan. Selain sebagai Bupati Lahat, Aswari juga dikenal memiliki hobi mempelajari ilmu bela diri. Olahraga bela diri yang menjadi kegemaran Aswari adalah Shorinji Kempo. Bahkan Kempo sudah menjadi bagian dalam hidupnya. Sabtu (27/05). Darah Kempo …
Read More »Bangun Sirkuit Permanen, Aswari Rivai Siap Lahirkan Pembalap Nasional
LAHAT, Ampera Sumsel – Bupati Lahat H. Aswari Rivai meresmikan sirkuit permanen terbaru di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan yang bernama Sirkuit Manggul. Peresmian ini ditandai dengan bergulirnya kejuaraan balap motor Open Championship “Road to Professional Racer” yang berlangsung Sirkuit Manggul, Lahat ini memiliki panjang 1,6 km dengan fasilitas pendukung seperti …
Read More »Aswari Rivai Bakal Buka Sekolah Balap Di Sirkuit Manggul
LAHAT, Ampera Sumsel – Tidak lama lagi Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan sepertinya akan menjadi daerah yang mampu menghasilkan banyak calon pebalap nasional. Hal tersebut tentunya tidak berlebihan mengingat di Kabupaten ini telah diresmikan sirkuit permanen pertama di Sumsel bahkan di Sumatera yaitu Sirkuit Manggul. Tidak hanya itu, sang kreator sirkuit …
Read More »Sirkuit Manggul, Lahat Bakal Jadi Lumbung Lahirnya Bibit Pemalap Potensial
LAHAT, Ampera Sumsel — Gelaran perdana Road Race Open Championship Cendrawasih Bungsu Road To Profesional Racers menjadi pertanda soft opening sirkuit Manggul, Lahat, Sumatra Selatan (Sumsel) yang dibuka langsung oleh H. Saifudin Aswari Rivai Bupati Lahat, sekaligus owner sirkuit Manggul. Lintasan sirkuit yang berdiri diatas lahan seluas 10 hektar dengan …
Read More »Jelang Final, Bupati Lahat Ingatkan Penonton Agar Berhati Hati
LAHAT – Lahat, Dengan di bonceng menggunakan kendaraan roda 2 Bupati Lahat H, Saifudin Aswari Riva’i, SE, mengelilingi Serkuit Cendrawasih Bungsu Manggul Lahat Sumatra Selatan. Walaupun di tengah sengatan matahari, namun hal itu bukan tantangan bagi seorang Bupati Lahat yang sering di sapa Kak Wari ini, untuk mengingatkan para penonton …
Read More »3 DPD PARTAI GOLKAR LAHAT DILANTIK SERENTAK
Lahat – Bertempat di gedung kesenian Lahat dilaksanakan pelantikan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Partai Golongan Karya (Golkar), pelantikan pengurus DPD partai golkar dan pengurus ikatan istri partai golkar (IIPG) Kabupaten Lahat, Kabupaten Muara Enim dan kabupaten Pali masa Bhakti 2016-2021 resmi dilantik, pelantikan ini berlangsung hikmat. Sabtu, (20/05/2017). Dalam pelantikan …
Read More »Resmikan RSUD dan Masjid Pemda Lahat, Gubernur Sumsel Bubuhkan Tandatangan Prasasti
LAHAT, Ampera Sumsel – Usai mengikuti rapat paripurna dalam rangka memperingati hari jadi ke 148 Kabupaten Lahat perayaan ke XIX, Gebernur Sumatera Selatan, Ir, H, Alex Noerdin bersama Bupati Lahat, H Aswari Riva’i, SE, Wakil Ketua DPR Kabupaten Lahat beserta pimpinan SKPD Kabupaten Lahat, langsung meresmikan Masjid Baitul Makmur Pemkab Lahat …
Read More »Paripurna DPRD Dalam Hut Lahat Yang Ke 148, Gubernur Sumsel Dengan Pembangunan Lahat
Lahat – Pagi ini, Sabtu (20/5) sekira pukul 09:15, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dan pemerintah Kabupaten Lahat menggelar rapat paripurna Istimewa masa persidangan ke III, Paripurna ini merupakan puncak dari sejumlah rangkaian perayaan XIX hari jadi Ke 148 Kabupaten Lahat,yang dilaksakan di ruang rapat utama kantor DPRD Kabupaten Lahat. …
Read More »TERUJI, PADA HUT KE 148 KABUPATEN LAHAT SARAT KEGIATAN DAN PEMBANGUNAN
LAHAT, Ampera Sumsel – Sebagai wujud kecintaan dan memeriahkan dalam menyambut hari jadi Ke 148 Kabupaten Lahat, pihak pemerintah daerah setempat telah melakukan sejumlah kegiatan dan hiburan hingga ke peresmian berbagai pembangunan. Mulai dari perlombaan permainan tradisional, lomba rakit dan beranyutan tradisional, panggung hiburan rakyat, perlombaan baca kitab Alquran, jalan …
Read More »