Laporan : Coy GEMAS – LAHAT Sebanyak 73 siswa mulai Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), positif terjangkit penyakit hepatitis A, yang ditularkan oleh lalat pembawa virus hepatitis. Ini belum ditambah data sekolah-sekolah lainnya. Pernyataan ini dikatakan dr.Hj Sumirawati saat melakukan pemeriksaan ke beberapa sekolah. “Terbanyak hasil …
Read More »TP-PKK LAHAT SELATAN LAKSANAKAN SENAM LANSIA PERDANA
Laporan – Coy GEMAS – LAHAT Bentuk perhatinya dan kesehatan kepada masyarakat diwilayah Kecamatan Lahat Selatan, TP PKK dan Pemerintahan Kecamatan Lahat Selatan Kabupaten Lahat, dibawah kepemimpinan H, Budi Utama, melakukan kegiatan Senam Lansia dan Jantung Sehat khususnya bagi para Lansia. Kegiatan tersebut dilakukan dihalaman Kantor Camat Lahat Selatan, Jumat …
Read More »KETUA TP-PKK LAHAT JALIN KESATUAN MELALUI SENAM KREASI
Laporan : Coy GEMAS – LAHAT Jika biasanya senam atau dance identik dengan iringan dari lagu alunan musik remix atau musik pop, berbeda namun agak berbeda dengan Kabupaten Lahat. Pasalnya, pagelaran lomba senam kreasi line dance group dan perorangan yang digelar TP PKK Kabupaten Lahat ini, diiringi dengan lagu asli …
Read More »WABUP LEPAS 29 ATLET PENCAK SILAT IKUTI KEJURPROV
Laporan : Man GEMAS – LAHAT Bertempatdi halaman Kantor Bupati Lahat, diadakannya pelepasan Atlet Kontingen Pencak Silat Kabupaten Lahat yang akan mengikuti kejuaraan Provinsi (Kejurprov) Sumsel tahun 2019, bertempat di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) pada tanggal 11-15 Oktober 2019, tepatnya di GOR Baturaja, Kamis (10/10). Atlit pencak silat ini …
Read More »POMIDI YAKIN PILKADES DI KECAMATAN TANJUNG TEBAT BERJALAN LANCAR
Laporan : Jack GEMAS – LAHAT Pemilihan Kepala desa yang akan digelar secara serentak pada tanggal 31 Oktober nanti, beberapa para calon kepala desa sudah mempersiapkan segala sesuatunya, mulai dari pembuatan berkas sampai ke pendaptaran. Sama halnya dengan calon kepala desa di Kecamatan Tanjung Tebat Kabupaten Lahat Provinsi Sumatera Selatan. …
Read More »KEPEMIMPINAN KONI LAHAT JADI SOROTAN
Laporan : Tim GEMAS – LAHAT Aktivis muda Kabupaten Lahat, Beben Saputra menyoroti masa kepemimpinan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Lahat yang telah berakhir. Selasa (08/10/2019). Dengan berakhirnya kepemimipinan KONI Kabupaten Lahat tersebut, Pria yang sudah malang melintang di oraganisasi kepemudaan itu mengatakan. “Bahwa inilah kesempatan yang seluas luasnya bagi …
Read More »DESA PURWASARI LAKSANAKAN LOKAKARYA MINI
Laporan : Hen GEMAS – LAHAT Dalam Rangka meningkatkan peranan Masyarakat dalam menumbuhkan Usaha Ekonomi Produktif di Kampung KB Desa Purwasari Kecamatan Merapi Barat menggelar LokaKarya Mini dengan melibatkan semua pihak. Selasa (08/10). Dalam sambutannya sekaligus membuka kegiatan Eti Listina, SP. MM selaku Camat Merapi Barat menyampaikan ucapan terima kasih …
Read More »WARGA TALANG JAWA KELUHKAN TUMPUKAN SAMPAH DI PARIT
Laporan : Prim GEMAS – LAHAT Kemarin (07/10), Pemerintah Kabupaten Lahat membahas tentang persiapan piala Adipura 2019 yang di Pimpin oleh Sekda Lahat, Asisten beserta jajaran OPD Jajaran Camat, Lurah dan Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat serta Kepala Sekolah. Tetapi hari ini masyarakat Talang Jawa Selatan sangat mengeluh dan menyaksikan tumpukan …
Read More »TIGA PJS KADES DI KECAMATAN KOTA AGUNG DILANTIK OLEH WABUP
Laporan : Jack GEMAS – LAHAT Sehubungan dengan habisnya masa jabatan Kepala Desa Lawang Agung, Kepala Desa Tanjung Beringin, dan Kepala Desa Sukaraja, Kecamatan Kota Agung Kabupaten Lahat Provinsi Sumatera Selatan. Maka hari ini Selasa (8-10-19) dilaksanakan pelantikan Penjabat sementara (Pjs) ditiga desa tersebut oleh Wakil Bupati Lahat H. Haryanto …
Read More »PUSKEMAS KOTA AGUNG PELATIHAN REAKREDITASI DARI DINKES LAHAT
Laporan : Jack GEMAS – LAHAT Dalam rangka meningkatkan kwalitas dalam menghadapi akreditasi pada tahun 2020, maka dinas kesehatan kabupaten lahat memberikan pelatihan persiapan pada Puskesmas Kota Agung Kabupaten Lahat. Pelayanan terbaik pada masyarakat tentang kesehatan, adalah sebuah capaian yang telah diraih oleh Puskesmas Kota Agung. Terbukti pada penilayan akreditasi …
Read More »KEJAKSAAN RAKOR PENGAWASAN ALIRAN KEPERCAYAAN MASYARAKAT
Laporan : Man GEMAS – LAHAT Rapat Koordinasi pengawasan aliran kepercayaan dan aliran keagamaan dalam masyarakat (PAKEM) Kabupaten Lahat, bertempat di aula Jaksa Lahat, Selasa (8/10). Dihadiri Wakil Bupati Lahat H. Haryanto SE MM MBA, Dandim 0405 Lahat Letkol Kav Sungudi SH, Kapolres Lahat AKBP. Ferry Harahap S.I.K M.Si, Ketua …
Read More »Hj. SUMIATI KUKUHKAN KEPENGURUSAN GOW LAHAT
Laporan : Man GEMAS – LAHAT Pengukuhan pengurus Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Lahat periode 2018-2023, bertempat di Waterboom Wahana Alam Lahat Kecamatan Lahat Selatan, Selasa (8/10). Dihadiri Bupati Lahat Cik Ujang SH, yang dalam hal ini diwakili Wakil H. Haryanto SE MM, MBA, Sekda Lahat H. Januarsyah SH MM, …
Read More »DI HUT TNI KE-74 RUMAH SAKIT DKT LAHAT GELAR DONOR DARAH
Laporan : Coy GEMAS – LAHAT Dalam rangka menyambut dan memeriahkan Hari Ulang Tahun Kesad ke 74 tahun 2019, di wilayah Kabupaten Lahat menggelar kegiatan bakti sosial (Baksos) Donor Darah yang berlangsung di Rumah Sakit DKT Lahat. Dengan mengusung tema , “Dengan perajurit kesehatan yang unggul dan Profesional kita wujudkan …
Read More »CAMAT LAHAT SELATAN APRESIASI TURNAMENT BOLA VOLI TALANG SAWAH
Laporan : Coy GEMAS – LAHAT Even turnamen Bola Voli Cup Desa Talang Sawah, yang digelar oleh Karang Taruna dan Pemerintah Desa Talang Sawah Kecamatan Lahat Selatan Kabuapten Lahat, yang diikuti 72 Club, Sore ini Minggu (06/10) selesai dan ditutup secara resmi. Penutupan even turnamen tersebut langsung dihadiri oleh Camat …
Read More »PJS KADES DAN BPD DI MULAK SEBINGKAI DILANTIK OLEH HARYANTO
Laporan : Man GEMAS – LAHAT Pelantikan Pejabat Sementara (PJS) Kepala Desa Lubuk Dendan, bersamaan dengan pelantikan Badan Permusyawaratan Desa (BPD), Desa Padang Bindu, Talang Padang, Penandingan dan Talang Berangin Kecamatan Mulak Sebingkai, Kabupaten Lahat, Provinsi Sumatera Selatan. Acara pelantikan yang bertempat di Desa Keban Agung Kecamatan Mulak Sebingkai, ini …
Read More »