Laporan : Ivi Hamsyah GEMAS-LAHAT Tingginya curah hujan semalaman membuat beberapa akses jalan penghubung antar desa dan kecamatan putus dan tertutupi longsor. Seperti yang terjadi di Desa Tanjung Agung Kecamatan Pagar Gunung Kabupaten Lahat Propinsi Sumatera Selatan, yang terjadi tadi malam, Rabu(01-01-20). Jalan penghubung antara Desa Kedaton Terkul dengan Desa …
Read More »TINJAU LOKASI BANJIR, GUBERNUR DISAMBUT BUPATI DAN WABUP LAHAT
Laporan : Ivi Hamsyah GEMAS-LAHAT Banjir bandang yang terjadi pada Senin (30-12-19) yang mengakibatkan putusnya jembatan dikecamatan Mulak Ulu kabupaten Lahat yang merupakan akses jalan penghubung dengan Kabupaten Muara Enim, membawa Gubernur Sumatera Selatan H Herman Deru untuk datang dan meninjau langsung Lokasi Jembatan yang putus tersebut, Selasa (31-12-19). Kedatangan …
Read More »PEDULI BANJIR KEBAN AGUNG, SMA MULAK ULU GALANG DANA
Laporan : Ivi Hamzah GEMAS-LAHAT Banjir bandang yang melanda Desa Keban Agung Kecamatan Mulak Sebingkai Kabupaten Lahat Propinsi Sumatera Selatan pada Senin (30-12-19) mengetuk hati pada semua orang yang melihatnya. Pasalnya, melihat kondisi beberapa rumah warga yang hanyut dan rusak, begitu juga dengan isi rumah seperti kasur, beras dan lainnya …
Read More »GANDENG PRAMUKA, KORAMIL 405-02/MERAPI BANTU KORBAN BENCANA BANJIR
Laporan : Hendry GEMAS-LAHAT Bencana banjir yang menerjang permukiman warga di Desa Keban Agung, Kecamatan Mulak Sebingkai, Kabupaten Lahat beberapa hari lalu telah menimbulkan banyak kerusakan materil bagi warga, Selasa (31/12/2019). Atas musibah itu, Dandim 0405/Lahat, Letkol Kav. Sungudi, SH melalui Dandramil 405-02/Merapi, Kapten Inf. Sudiono menyatakan rasa prihatin atas …
Read More »2019, LAKALANTAS NAIK 1% TINDAK KEJAHATAN MENINGKAT 3,5%
Laporan : TIM GEMAS-LAHAT Bertempat di ruang release Mapolres Lahat diadakan Press Conference, akhir tahun 2019 Polres Lahat. Kegiatan tersebut, langsung dipimpin oleh Kapolres Lahat didampingi Waka Porles, Kabag Opp, Kabag Ren dan jajaran pimpinan Satuan dan Humas Porles serta puluhan wartawan dari berbagai media. Selasa (31/12). Dalam sambutannya, Kapolres …
Read More »MUSNAHKAN BB RAZIA AKHIR DESEMBER 2019
Laporan : Arman GEMAS-LAHAT Minuman keras (Miras) berbagai merk dan petasan hasil razia Satuan Polisi Pamong Praja (Sat-Pol.PP) di bantu oleh Dansubdenpom serta pihak keamanan dari TNI Polri Lahat sejak bulan Oktober hingga Desember 2019, dimusnakan secara manual. Pelaksanaan kegiatan pemusnahan Barang Bukti (BB) yang berlangsung di Halaman Pemerintah Daerah …
Read More »BANJIR BANDANG UPDATE : BERIKUT DATA RUMAH HANYUT DAN RUSAK
Laporan : Ivi Hamzah GEMAS-LAHAT Banjir bandang meninggalkan luka di hati warga Desa Keban Agung Kecamatan Mulak Sebingkai. Karena dalam kurun waktu 11 tahun yang lalu tepatnya pada tahun 2008, sudah terjadi kebanjiran akibat meluapnya sungai air Mulak. Namun pada waktu itu tidak separah yang terjadi saat ini. Pernyataan ini …
Read More »TIM KECAMATAN LAHAT SELATAN BANTU BENCANA MULAK ULU
Laporan : Ganda GEMAS-LAHAT Sebagai bntuk kepudulian terhadap masyarakat yang terkena musibah bencana alam yang terjadi di Desa Keban Agung Kecamatan Mulai Sebingkai Kabupaten Lahat, yang terdampak bencana banjir belum lama ini, membuat seluruh elemen masyarakat membantu korban banjir. Terkait musibah bencana alam tersebut membuat Tim Pemerintah Kecamatan Lahat Selatan, …
Read More »PULUHAN RUMAH HANYUT, PEMKAB LAHAT LANGSUNG TANGGAP DARURAT
Author : Jack GEMAS-LAHAT Dahsyatnya terjangan arus air Sungai Mulak yang terjadi pada Senin (30-12-19) dini hari tadi, selain merobohkan jembatan juga membuat beberapa rumah warga hanyut dan rusak berat. Atas kejadian ini, pemerintah Kabupaten Lahat langsung meninjau lokasi kejadian di Desa Keban Agung, Kecamatan Mulak Sebingkai. Bupati Lahat, Cik …
Read More »BANJIR BANDANG HANCURKAN JEMBATAN AIR MULAK
Laporan : Ivi Hamzah GEMAS-LAHAT Tingginya curah hujan semalaman membuat jembatan penghubung Kecamatan Mulak Ulu dan Semendo Muara Enim Propinsi Sumatera Selatan putus. Ambruknya jembatan ini terjadi pada Senin (30-12-19) pada pukul 3:30 dini hari, di akibatkan terjangan air yang begitu dahsyat dari perbukitan hulu sungai air Mulak. Jembatan penghubung …
Read More »CAMAT PAGAR GUNUNG KENALKAN TARI KHAS BUDAYA LAMA
Laporan : Arman GEMAS-LAHAT Untuk mengangkat budaya lama peninggalan sejarah yang nyaris punah, Camat Pagar Gunung Jumaldi Iskandar SE, mengangkat kembali tari khas Pagar Gunung yang dinamakan Tari Segentar Alam Menuju Belambangan dan tari Elang atau tarian Tujuh Bidadari. Seperti yang dikatakan Jumaldi, tarian ini merupakan budaya yang lama bisa …
Read More »HARIMAU SUMATERA BERKELIARAN, SIAPA YANG SALAH..?
Oleh : Ishak Nasroni Pemimpin Redaksi LahatHotline.com Harimau Sumatera memang adalah hewan langka yang patut dilindungi dan dijaga keberadaannya oleh Pemerintah dengan tujuan untuk mewariskan sejarah keberadaan jenis hewan yang tergolong Binatang Buas tersebut kepada generasi penerus bangsa ini. Akan tetapi, tentunya tekhnik perlindungan terhadap hewan yang dimaksud tentulah merujuk …
Read More »HUJAN DISERTAI BADAI TUMBANGKAN POHON DI JALAN RAYA
Laporan : Prima GEMAS-LAHAT Pasca hujan tadi malam membuat pohon besar tumbang dan membuat aktivitas warga yang mengendarai roda empat & roda dua terganggu, karena membuat akses melintas menjadi tertutup. Kejadian ini sekitar pukul (03:15) WIB di jalan Kolonel H. Burlian Keluaran Pasar Lama Lahat, Kabupaten Lahat. Sabtu ( 28/12). …
Read More »EMPAT PERWIRA POLRES LAHAT BERALIH TUGAS
Laporan : Ujang GEMAS-LAHAT Hari ini, Jum,at (27/12/19) sekira pukul : 08.00 WIB, Polres Lahat menggelar acara Serahterima Jabatan (Sertijab) strategis yang selama ini diduduki oleh empat polisi berpangkat perwira. Kegiatan ini, berlangsung khidmad dan lancar di halaman upacara Kantor Mapolres Lahat. Adapun pejabat yang diserahterimakan, yaitu Kabag Ops dari …
Read More »KEDAPATAN AKAN TRANSAKSI, BANDAR SABU INI DIRINGKUS PETUGAS
Laporan : Ujang GEMAS-LAHAT Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polres Lahat, hari ini Kamis (26/12/19) kembali berhasil mengamankan pemuda bernama Adiansyah (33) salah seorang sopir yang diduga pengedar Narkotika jenis Sabu. Penangkapan ini terungkap dalam laporan Kasat Res Narkoba Polres Lahat ke Kapolres dengan nomor LP/A- 205/XII/2019/Sumsel/Res Lahat, Tanggal 26 Desember …
Read More »