Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Pemandangan yang tak Lazim saat gelaran peringatan hari Pahlawan 10 November yang dipusatkan di lapangan Merdeka Pagaralam Minggu (10/10). Pada momentum ini, Pemkot Pagaralam memberikan penghargaan kepada Tim SAR gabungan yang terdiri dari; Forpa, Tagana, BPBD, TNI, Polri dan Wanadri karena dianggap berjasa telah …
Read More »DISHUB DAN POLRES PAGARALAM BENAHI SEMERAWUTNYA PARKIRAN PASAR
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Semakin semerawut Lalu Lintas Kendaraan di wilayah Pasar Dempo Permai, membuat Pihak Pemerintah Kota Pagar Alam, melalui Dinas Perhubungan bekerjasama dengan jajaran Satlantas Polres Pagar Alam, harus melakukan Penertiban Lahan Parkir di seputaran Pasar Dempo Permai Jum’at (8/11.) Terlihat beberapa Juru Parkir Yang bearda …
Read More »DUA KORBAN PENDAKI GUNUNG DEMPO SEDANG DIEVAKUASI
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Ditemukannya mayat pendaki gunung Dempo oleh Tim WANADRI dibenarkan oleh kepala SAR kota Pagaralam, Alparis Saat ini mayat korban pendaki sedang dalam proses Evakuasi dari puncak Dempo. Menurut Alparisi ketika dihubungi via ponselnya,Minggu (03/11) sekitar pukul 19.30 Wib kepada media ini menjelaskan, untuk proses …
Read More »TIM WANADRI TEMUKAN MAYAT DI KAWAH GUNUNG
Laporan : Digo GEMAS – PAGARALAM Setelah mendapat kabar penemuan mayat di kawasan Kawah Gunung Dempo oleh tim WANADRI. Tim Gabungan evakuasi yang terdiri dari TNI, Polri, Basarnas, Tagana, Forpa, Hiawata, dan relawan serta Tim Medis Kesehatan mulai bergerak menuju Pos Pos yang sudah ditempatkan setiap jalur pendakian Tugu Rimau …
Read More »PENCARIAN DUA PENDAKI GUNUNG DEMPO YANG HILANG DIHENTIKAN
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Untuk melakukan aktivitas mendaki gunung membutuhkan keterampilan, kondisi fisik, dan daya juang yang tinggi. Tantangan dan tingkat bahaya yang tinggi seakan menjadi ciri khas dari aktivitas ini, terkadang dengan persiapan yang mumpuni pun, para pendaki masih sering mengalami trouble dalam pendakian, seperti yang terjadi …
Read More »KASUS OTT ASN PAGARALAM DISERAHKAN KE JAKSA
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Empat tersangka kasus Operasi Tangkap Tangan( OTT) Dana Kelurahan, Rabu (30/10) resmi diserahkan Polres Pagaralam ke Jaksa Penuntut Umum (JPU) Sesuai dengan realese yang digelar Polres hari ini. Kapolres Pagaralam.AKBP. Dolly Gumara S.Ik MH didampingi Kasat Reskrim Iptu.Acep Yulisahara menjelaskan,terungkapnya kasus OTT karena laporan …
Read More »DPRD PAGARALAM DI TES URINE BNNK PAGARALAM
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Badan Narkotika Nasional (BNNK) melakukan Tes Urine kepada seluruh Anggota DPRD Pagar Alam dipimipin langsung oleh Kasi Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat Elvan Bhakti S.Kom di Kantor DPRD, Kota Pagar Alam, Selasa (29/10/2019). Kepala BNNK Pagar Alam Andi Kurniawan S,sos, melalui Kasi Pencegahan dan Pemberdayaan …
Read More »DUA PENDAKI GUNUNG DEMPO ASAL JAMBI BELUM DIKETEMUKAN
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Pencarian terus dilakukan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pagaralam, untuk mencari dua pemuda asal Muara Bungo Jambi yang hilang kontak sejak sejak seminggu yang lalu. Pencarian terus dilakukan oleh tim BPBD Pagaralam ke beberapa titik namun hingga kini belum juga ditemukan. Kepala BPBD …
Read More »KAPOLRES PAGARALAM AKAN LANJUTKAN KASUS YANG BELUM SELESAI
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Sejumlah kasus yang tertunda alias menggantung karena pergantian Kapolres Pagaralam terus berlanjut dan berjalan ditangan pejabat yang baru. Semua tunggakan atau kasus yang belum selesai akan diteruskan. Hal ini diungkapkan Kapolres Pagaralam AKBP. Dolly Gumara S.Ik MH saat Kunjungan ke Kantor PWI Pagaralam, Selasa …
Read More »WAKO HADIRI UPACARA HARI SANTRI NASIONAL
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Upacara Peringatan Hari Santri Nasional tahun 2019 yang bertempat di pondok Pesantren Dempo Darul Mutaqien Kecamatan Dempo Selatan Kota Pagaralam Provinsi Sumatera Selatan, Selasa (22/10/19). Hari Santri Nasional (HSN), 22 Oktober, menjadi momentum membangun optimisme santri Indonesia menjadi garda terdepan dalam menjaga nilai-nilai keberagaman …
Read More »PENGADILAN AGAMA PAGARALAM LUNCURKAN 9 APLIKASI UNGGULAN
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Sembilan aplikasi unggulan Pengadilan Agama.(PA) Pagar Alam akan segera berjalan pada tanggal 01 November 2019, Hal ini dikatakan Ketua Pengadilan Agama Pagar Alam Febrizal Lubis S’ag, SH saat kegiatan penyaksian pencanangan pembangunan zona integritas. Turut hadir Wali Kota Pagar Alam Alpian Maskoni SH di …
Read More »POLSEK PAU DAN KORAMIL PATROLI BERSAMA
Laporan : Repi GEMAS – PAGARALAM Dalam rangka mengurangi tindak kriminal dan menciptakan Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Pagaralam Utara, Sabtu (19/10) sekira pukul 09.30’WIB, anggota Polsek Pagaralam Utara dan Koramil 10~0405 melaksanakan patroli bersama disejumlah titik rawan kriminalitas. Sebelum Melaksanakan Patroli, Personil TNI – POLRI melaksanakan Apel Kesiapan di …
Read More »TERKAIT PROYEK PAGAR MAKAM, DPRD PAGARALAM DIPANGGIL KEJARI
Laporan : Pardinal GEMAS – PAGARALAM Dugaan Konspirasi Anggaran proyek pembangunan pagar makam yang dianggarkan oleh 25 anggota DPRD Pagaralam priode.2014 _’2019 yang berpotensi merugikan keuangan negara setidaknya lebih dari lima anggota DPRD kota Pagaralam priode sekarang Dipanggil Oleh Kejaksaan Negeri Pagaralam. Hal ini dibenarkan Oleh Kajari Pagaralam.Zuhri SH.MH didampingi …
Read More »YLKI MINTA KEPASTIAN HUKUM PADA POLRES PAGARALAM TERKAIT PENGGELAPAN MOBIL
Laporan : Roni GEMAS – PAGARALAM PihakYLKI Lahat Raya, hari ini Selasa (15/10/19) berkunjung ke Mapolres Pagaralam dan diterima langsung oleh Kapolresta Pagaralam, AKBP Dolly Gumara, SIK. Dalam pertemuan ini, Ketua YLKI Lahat Raya, Sanderson Syafe’i. ST, SH, menanyakan perihal tindak lanjut terkait Laporan konsumen atas nama Merian Jaya warga …
Read More »DINAS PERTANIAN PAGARALAM BERIKAN BIBIT KOPI SAMBUNG PADA POKTAN
Laporan : Repi GRMAS – PAGARALAM Demi mendapatkan persepsi dan informasi yang sama terkait bantuan bibit kopi sambung yang bakal digelontorkan Kamis (10/10) bertempat di Balai Kota Pagaralam. Sebanyak 42 kelompok tani (poktan ) dengan 632 anggota bertatap muka pada acara sosialisasi dengan Dinas Pertanian. Sebagai catatan penerima manfaat kali ini …
Read More »