Home / LAHAT / PCC Siap Kenalkan Potensi Wisata Lahat

PCC Siap Kenalkan Potensi Wisata Lahat

LAHAT, Ampera Sumsel  — Sehubungan dengan makin berkembangnya pariwisataan yang ada di Kabupaten Lahat Sumatera Selatan, (Sumsel) maka hari ini Para Petualang Cantik (PPC) akan “Menggoyang” dunia wisata, dengan melakukan pembuatan film PPC yang juga akan ditayangkan oleh Tv TRANS7. Kamis (17/11)

Mario Andramatik salah satu penggiat wisata di kabupaten lahat  Ia mengikuti PPC yang akan Syuting Film di Lokasi wisata di lahat ia yang pertama jembatan Gantung.

” Hari ini PPC mulai shooting di jembatan gantung desa Pagar Batu. Jembatan gantung ini merupakan jembatan gantung terpanjang di sumsel.  Para PPC sangat antusias menyerangi jembatan ini dan merupakan sensasi tersendiri, dan menariknya lagi talen  PPC cantik rela berpanas ria di atas jembatan gantung yang mempunyai panjang 310 meter, di akhir petualangan  Para PCC ini menyeberangi jembatan membonce mengunakan sepeda motor, ” ujar Mario

Usia Melakukan Syuting di Jembantan Gantung atau yang pertama Para PCC Dan Crew Trans 7 selanjutnya ke exploring yang ke dua yakni air terjun Panjang di desa Pulau Pinang ia menjelaskan.

” Disana mereka melihat indahnya   Wisata lahat dan menikmati segarnya air erjun Sungai Liem atau dengan sebutan Curup pajang

Dengan tinggi 40 meter, dan tetapi Team PPC tidak bisa menikmati segarnya air sungai Liem karena arus air sangat besar dan airnya keruh, ” Ucapnya

Dilanjutkan para Team PCC untuk melakukan Exploring ketiga di Situs megalit Gunung Kaya di kecamatan Jarai, di situs ini terdapat arca putri,arca baturang, lesung batu dan puluhan lumpang batu.

” Disana Para PCC dan Team Trans 7 melihat kekayaan budaya megalit lahat yang terkenal dejak tahun 1930 an,  ” ujaranya

Hal ini disamapikan oleh Windi Produser dari PCC dan Trans 7 ia sangat kagum dengan keindahan kabupaten lahat.

” Wah Lahat Keren,  ini merupakan wisata yang bagus dan baru kali kita mengunjungi kabupaten Lahat ternyata lahat memiliki Air Terjun yang bayak,  Situ Megali yang telah puluhan tahun, Jembatan Gantung,  Bukit  Serelo, Sekolah Gajah dan masih banyak lagi wisata dilahat, ” kata Windi saat makam malam bersama bupati lahat

Bupati Lahat, H. Aswari Riva’i, SE saat dikonfirmasi via telephone terkait rencana pembuatan film ini menyebut, bahwa tujuannya agar Lahat lebih dikenal sebagai tujuan wisata megalit dan air terjun.

Sejak mendengar kabar bahwa bintang PPC ini telah tiba di Kota Lahat dan akan melakukan pembuatan film di Kabupaten Lahat Beliau mengaku sangat senang, info ini di kutif dari akun facebook Aswari riva’i sendiri.

“Ya, karena di lahat ini terdapat ribuan megalit dan ratusan air terjun yang harus diperkenalksan secara nasional”,ungkap H Aswsri (Prima)

Check Also

Diduga Kecelakaan Kerja, Karyawan Tambang Batubara di Gumay Talang Meninggal Dunia Mengenaskan

Author: Nop   LAHAT, GmS – Sekira pukul 22.00 pada Rabu tanggal 13 November 2024 …