Home / M ENIM / PENUTUPAN BOLA KAKI PIALA GUBERNUR CUP BERJALAN LANCAR

PENUTUPAN BOLA KAKI PIALA GUBERNUR CUP BERJALAN LANCAR

Laporan : Dedi S

GEMAS – MUARAENIM

Acara penutupan serta pembagian piala Gubernur bagi para peserta lomba bola kaki berjalan lancar.

Acara piala gubernur cup tersebut dilaksanakan beberapa hari, yang diadakan distadion Sekundang Bara Kabupaten Muara Enim. Jum’at (12/4/2019).

Piala gubernur cup diikuti oleh 32 club sepak bola yang mewakili dari 22 Kecamatan se-kabupaten Muara Enim.

Turut Hadir dalam acara tersebut Kadin Dispora Provinsi Sumatera Selatan, Perwakilan Pemerintahan Sumsel, TNI, Polri, Sekda Muara Enim, Kadin Dispora Muara Enim, jajaran pemerintahan Muara Enim, para siswa siswi tingkat SMA/SMK ikut meramaikan suasana Stadion, serta masyarakat Muara Enim.

Editor : Ivi Hamzah

Check Also

Pertamina Digugat Rp10 Miliar: Warga Terjajah, Lingkungan Tercemar, Ekosistem Hancur

Author : Nopi   MUARAENIM, GmS – Kebocoran pipa minyak Pertamina di kawasan Lembak dan …