Laporan : Arman LAHAT, Gemasriwijaya.Net – Bertempat di Halaman Kantor Pemerintah Kabupaten Lahat, Wakil Bupati Lahat H. Haryanto SE, MM, menerima bantuan berupa tenda lapangan dari Komandan Detasemen Peralatan (Denpal) Lahat Letkol B. Chandra Komandan (Denpal) Detasemen Peralatan, Senin (2/1/2023). Pemberian tenda lapangan yang berwarna biru ini dalam rangka …
Read More »Yearly Archives: 2023
Pemda Lahat Gelar Apel Pertama Hari Kerja di Tahun 2023
Laporan : Arman LAHAT, Gemasriwijaya.Net – Bertempat di halaman Kantor Pemerintah Kabupaten Lahat, diadakannya Apel pagi ASN dan Honorer dilingkungan Sekretariat Daerah dan Sekretariat DPRD Lahat, dalam rangka menyambut hari pertama kerja pada Tahun 2023, Senin (2/1/2023). Bertindak sebagai Pembina Apel Bupati Lahat Cik Ujang SH, diikuti Wakil Bupati …
Read More »Bupati Berikan Bonus Atlet dan Official Berprestasi Pada Ajang Porprov OKU Raya
Rilis : SMSI Pangkalan Balai, Gemasriwijaya.Net – Bupati Banyuasin H. Askolani bersama Wakil Bupati Banyuasin H. Slamet Somosentono dan Kepala memberikan bonus berupa uang pembinaan untuk para atlit dan pelatih di Pendopoan Rumah Dinas Bupati Banyuasin Minggu Dini Hari (1/1/2023). Bonus tersebut diserahkan langsung oleh Bupati Wabup, Sekda, Kepala OPD, …
Read More »Mahasiswa UNSRI KKN di Desa Danau Belidang Isi Acara Tahun Baru Dengan Berbagai Perlombaan
Laporan : Ivi Hamzah LAHAT, Gemasriwijaya.Net – Bertempat di halaman Kantor desa, Desa Danau Belidang Kecamatan Mulak Sebingkai Kabupaten Lahat Sumatera Selatan, hari ini Minggu (1-1-2023) Mahasiswa KKN UNSRI Palembang angkatan ke-97 menggelar berbagai macam perlombaan dalam rangka memeriahkan tahun baru 2023 bersama masyarakat. Adapun kegiatan yang dilombakan, yaitu …
Read More »Sambut Tahun Baru 2023, Pemkab Banyuasin Gelar Istighosah Dzikir dan Doa Bersama
Rilis : SMSI BANYUASIN, Gemasriwijaya.Net – Dalam rangka menyambut tahun baru 2023, Pemerintah Kabupaten Banyuasin menggelar Istighosah Dzikir dan Doa Bersama, Sabtu (31/12/2022) di halaman rumah dinas Bupati Banyuasin. Kegiatan Dzikir, dan Doa Bersama itu dipimpin Ustad Syamsu Rehal Ketua MUI Banyuasin. Sedangkan tausiyah tahun baru disampaikan K.H Suyatno …
Read More »