Laporan : Toni R PAGARALAM, gemasriwijaya.net – Setelah sebelumnya anjangsana ke SMA Negeri 4 Unggulan Pagar Alam, pada Rabu pagi (26/07/2023), Wali Kota Pagar Alam Alpian Maskoni kembali mengunjungi sekolah-sekolah yang ada di Pagar Alam, tepatnya di SMA Negeri 3 Pagar Alam, Kelurahan Bumi Agung, Kecamatan Dempo Utara. Sama halnya …
Read More »Daily Archives: Juli 26, 2023
Pj Bupati Muba Temui Massa Persatuan Penyuling Minyak
Laporan : Nopri MUBA, gemasriwijaya.net – Mengawali aktifitas Rabu (26/7/2023) pagi Pj Bupati Apriyadi Mahmud menemui 1.500 lebih massa yang melakukan aksi damai di Kantor Pemkab Muba. Perwakilan massa yang tergabung dalam Persatuan Penyuling Minyak Muba (PPMM) diterima dan berdialog langsung dengan Pj Bupati Apriyadi Mahmud. “Kami minta perlindungan …
Read More »Desa Keban Jaya Laksanakan Rembuk Stunting
Laporan : April LAHAT, gemasriwijaya.net – Pemerintah Desa Keban Jaya, Kecamatan Kikim Selatan, melaksanakan rembuk Stunting, kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Desa Keban Jaya, Rabu (26/7/2023). Kepala Desa Keban Jaya Sadikin mengatakan, rembuk Stunting ini bertujuan untuk membahas program pencegahan Stunting. ” Jadi melalui kegiatan ini dibahas program-program pencegahan …
Read More »Ketua Pengcab Pagaralam Membuka Kejuaraan Karate Antar Pelajar Champions Shif III
Laporan : Toni R PAGARALAM, gemasriwijaya.net – Ketua Pengurus Cabang (Pengcab) Wadokai Karate Kota Pagar Alam Rudi Hartono mengajak seluruh peserta Wadokai Karate Se-Kota Pagar Alam untuk menjunjung tinggi sportifitas dalam bertanding. Hal itu disampaikan Rudi Hartono saat membuka kegiatan kejuaraan Karate Antar Pelajar Champions Shif III di Aula serba …
Read More »