Author : Toni Ramadhani PAGARALAM, Gemasriwijaya.net – Sebuah pohon penghijauan berukuran besar tumbang dan menutupi separuh badan jalan di kawasan jalur perkantoran Gunung Gare Kota Pagar Alam mengakibatkan arus lalu-lintas kawasan tersebut menjadi terganggu. Menurut saksi mata, tumbangnya pohon itu akibat hembusan angin kencang yang terjadi sejak Rabu (16/02/2022) pagi. …
Read More »Monthly Archives: Februari 2022
Pelaksanaan Pemusnahan KWH Meter Milik PT MEP
Editor : Prima Ramadhan MUBA, Gemasriwijaya.net — PT Muba Elektrik Power (PT. MEP) hari ini melakukan pemusnahan serta menghancurkan KWH Meter Pascabayar tahap ke 1, (satu) Rabu 16/2/2022 Pemusnahan KWH Pascaprabayar tersebut di laksanakan di halaman gudang PUPR Kabupaten Musi Banyuasin Sumatera Selatan, Dalam pemusnahan kWh tersebut di hadiri PLT …
Read More »Perayaan HPN Tahun 2022, Bupati Lahat Ajak Insan Pers Bersinergi
Laporan : Prima Ramadhan LAHAT, Gmasriwijaya.net – Bertempat di Pondopoan Rumah Dinasnya Bupati Lahat Cik Ujang SH menggelar Perayaan Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2022 bersama Insan Pers di Bumi Seganti Setungguan, Rabu (16/02). Tampak hadir didalam Perayaan Peringatan hari Pers Nasional tahun 2022, Wakil Bupati Lahat, Seketaris …
Read More »Wabup : BSB Lahat Terus Tingkatkan Lagi Pelayanan Kepada Calon Purna Bhakti
Laporan : Prima Ramadhan LAHAT, Gemasrieijaya.net – Dalam rangka acara motivasi dan meraih peluang bisnis purna bakti dimasa pandemi, bertempat di Gedung Pertemuan Kabupaten Lahat, Rabu (16/02/2022). Dihadiri Wakil Bupati Lahat H. Haryanto SE MM, Assisten lll Raswan Ansori, Pimpinan Cabang Bank Sumsel Babel Lahat Taufik Hidayat, Pimpinan Cabang Taspen …
Read More »H. Herdianysah Bana : PAC Saja Baru Kita Bentuk, Untuk SK Juga Masih Dengan Saya
Author : Toni Ramadhani PAGARALAM, Gemasriwijaya.net – Beredar informasi kisruhnya partai Hanura (Hati nurani rakyat) kota Pagaralam dengan dikirimkannya surat mosi tidak percaya oleh Pimpinan Anak cabang (PAC) dari partai Hanura kota Pagaralam ke Dewan pimpinan cabang (DPD) Hanura Provinsi Sumsel. Mosi tak percaya tersebut terkait dianggapnya Ketua DPC Hanura …
Read More »BSB Lahat Lakukan Penyaringan Hadian Undian Grand Prize Tabungan Persirah
///Langsung Dihadiri Bupati Lahat Author : Prima Ramadhan LAHAT, Gemasriwijaya.net – Bertempat di halaman Pemkab Lahat Bank Sumsel Babel Cabang Lahat Provinsi Sumatera Selatan telah melaksanakan kegiatan Penyaringan Undian Grand Prize Tabung Pesirah. Selasa (15/02). Penyaringan hadiah undian tersebut langsung dihadiri oleh Bupati Lahat didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Lahat Unsur …
Read More »KSAD Dudung Ajak SMSI Optimalkan Segenap Potensi Untuk Penguatan Ideologi Pancasila dan NKRI
Terbit : SMSI Lahat JAKARTA, Gemasriwijaya.net – KSAD Jenderal TNI Dudung Abdurachman mengajak seluruh anggota Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) di 34 provinsi mengoptimalkan segenap potensi dan bersama TNI AD melakukan langkah nyata untuk penguatan Ideologi Pancasila dan NKRI. “Kita optimalkan segenap potensi dan lakukan langkah nyata untuk penguatan Ideologi …
Read More »Persami Bukit Asam Meriahkan Gernas Bulan K3
Lap. Hms PT. BA. Editor : Prima Ramadhan MUARAENIM, Gemasriwijaya.net – Perkemahan Sabtu Minggu (Persami) yang digelar PT Bukit Asam Tbk (PTBA) di Perkemahan Bangko Barat Tanjung Enim Kecamatan Lawang Kidul, 12-13 Februari 2022 berlangsung semarak. Kemeriahan Persami yang menjadi bagian dalam agenda PTBA dalam rangka memperingati Gerakan Nasional (Gernas) …
Read More »Kapolsek Jarai Pantau Langsung Gerai Vaksin Polri Presisi Tahap I, II, Dan Booster
Laporan : Toni Ramadhani LAHAT, Gemastiwijaya.net – Upaya percepatan pencapaian target vaksinasi 100% (seratus persen) Gerai Vaksin Polri Presisi terus dilakukan Polres Lahat. Bekerjasama dengan Kepala Desa, Klinik Polres Lahat, melaksanakan kegiatan Gerai vaksin Polri Presisi Tahap I, II, dan booster kepada masyarakat Desa Pagar Dewa. Sabtu (12/2/2022). Kegiatan vaksinasi …
Read More »Pesona Tersembunyi di Kabupaten Lahat
LAHAT, Gemasriwijaya.net — Kota Lahat merupakan ibukota Kabupaten Lahat dan merupakan kota tua di Sumatera Selatan dengan dibuktikan banyaknya peninggalan gedung-gedung tua yang dibangun pada awal tahun 1900an. Sebagai pusat kegiatan pemerintah dan bisnis, Kota Lahat terus berkembang seiring dengan perkembangan waktu. Saat ini Kota Lahat menjadi pintu utama para …
Read More »Bareng Warga NU, Plt Bupati Beni Hernedi Gencarkan Vaksin dan Prokes
Editor : Prima Ramadhan *Plt Bupati Beni Hernedi Hadiri Pelantikan MWC dan Muslimat NU Keluang* MUBA, Gemasriwijaya.net – Plt Bupati Musi Banyuasin Beni Hernedi SIP mengapresiasi atas semaraknya Peringatan Hari Lahir Nahdlatul Ulama ke-99 Hijriah di Kabupaten Muba, mengingat hampir semua desa di kecamatan dalam Kabupaten Muba memperingati Harlah tersebut. …
Read More »Wabup Lahat Hadiri Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI AD TA 2021
Editor : Prima Ramadhan LAHAT, Gemasriwijaya.net – Bertempat di Lapangan Upacara Secata Rindam ll Sriwijaya Dodik Puntang Lahat, diadakannya Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI AD tahun 2021, Jum’at (11/02/2022). Pangdam ll Sriwijaya, Mayjen TNI Agus Suhardi yang langsung bertindak sebagai Inspektur Upacara, Irdam ll Sriwijaya, Para Assisten Kasdam ll …
Read More »Pemecatan Secara Massal & Sepihak, Puluhan Perangkat Desa dan Kadus di Kecamatan Kota Agung Protes Keras
Author : Toni Ramadhani LAHAT, Gemasriwijaya.net – Dalam Pemerintahan Desa, posisi Kepala Desa bukan sebagai raja di wilayah tersebut, yang dapat menjalankan pemerintahan atas kehendaknya saja. Termasuk dalam pengangkatan dan pemberhentian perangkat Desa, melibatkan intuisi berupa like and dislike dengan mengesampingkan aturan adalah perbuatan yang tidak dapat dibenarkan. Kondisi ini …
Read More »Hut NU ke-99, Dengan Peningkatan Perekonomian Warga, Plt Bupati Tuntaskan Jalan di Sido Mulyo
Editor : Prima Ramadhan *Semarak Peringatan Lahir NU ke-99 dan HUT Desa Sido Mulyo ke-11* MUBA, Gemasriwijaya.net – Plt Bupati Musi Banyuasin Beni Hernedi SIP menghadiri Pengajian Akbar dalam Peringatan Lahir Nahdlatul Ulama ke-99 Hijriah dan Hari Ulang Tahun Desa Sido Mulyo ke-11 sekaligus Pembagian Zakat Maal, di Lapangan Kantor …
Read More »Warga Desa Penantian Jalani Vaksinasi Tahap II
Author : Toni Ramadhani LAHAT, Gemasriwijaya.net – Warga Desa Penantian Kecamatan Jarai pada hari ini Rabu (9/02/2022) menjalani Vaksinasi, pelaksanaan Vaksin berlangsung di Kantor Desa Penantian. Terpantau awak media, tampak Kepala Desa Penantian didampingi BPD dan Perangkat Desa meninjau pelaksanaan Vaksin di Desa Penantian. Dikatakan Erwansyah Kades Penantian, pelaksanaan Vaksin …
Read More »