Home / 2018 / Juli / 20

Daily Archives: Juli 20, 2018

PASAR KANGKUNG JADI TUMPUKAN SAMPAH

LAPORAN : Tim GEMAS – LAHAT Selain terbengkalai, Pasar Kangkung yang berlokasi di Kelurahan Kota Jaya ini semakin tidak terurus. Saat melewati lokasi ini akan terisap bau busuk khas sampah menyengat. Bukan tidak beralasan, pasalnya sudah beberapa hari ini sampah bertebaran di area Pasar Kangkungan ini. Seakan terkepung, sampah yang …

Read More »

SEKDA LEPAS 56 CJH EMPAT LAWANG

  LAPORAN : Ganda GEMAS – EMPAT LAWANG Sebanyak 56 Calon Jamah Haji (CJH) asal Kabupaten Empat Lawang dilepas dan diberangkatakan ke Asramah Haji Palembang. Pelepasan CJH tersebut dilepas langsung oleh Sekda Empat Lawang, bertempat dilapangan Pemkab Empat Lawang, Jum’at (20/7) sekitar pukul 16 : 15 wib Pantauan dilokasi, terlihat …

Read More »

LAHAN TERBAKAR API MENJALAR KE KABEL LISTRIK

  LAPORAN : Tim GEMAS – PAGAR ALAM Telah terjadi kebakaran hutan, hinggga api naik ke kabel listrik. Titik api tersebut beralamat di kelurahan Perau Depo Dusun Muara Tenang Kecamatan Dempo Selatan. Hutan yang dibakar oleh orang yang tak bertanggung jawab tersebut diperkirakan terjadi pada  pukul 18:00 wib, tepat pada …

Read More »

ROMBEL TETAP, JUMLAH SISWA MENINGKAT

Laporan : Repi Black GEMAS, PAGARALAM – Tahun ajaran 2018 – 2019 memberikan arti tersendiri bagi SMA Muhammadiyah Pagaralam. Pasalnya, meski rombongan belajar (Rombel) nya tetap namun jumlah siswa meningkat . Karena tahun sebelumnya, per kelas terkadang tidak sampai 30 siswa. Namun pada tahun ajaran baru ini jumlah siswa Perkelas …

Read More »

PWI MUARA ENIM GORO BERSIHKAN TAMAN ADIPURA

  LAPORAN : Dedi S GEMAS – MUARA ENIM Puluhan jurnalis yang tergabung dalam organisasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Muara Enim, menggelar program Jum’at bersih disekitar Taman Adipura dan Kolam Retensi, kota Muara Enim, Jumat, (20/7). Gotong royong antar profesi kuli tinta ini diselenggarakan dalam upaya mendukung kawasan sadar …

Read More »